Devisi Kepenulisan: Puisi
Selempang Kekecewaan
Karya: Fardoli
Tangisan
kabut terbendung tak sirna
Episode
kejahatan, tak kunjung rantas
Anak
bangsa, benih istimewa
Jiwa
penerus, berlukiskan pejuang
Pejuang
merah putih terbaur cermin kriminalitas Bangga akan tindakan mereka
Bangga akan identitas mereka
Lakon insani forum kejahatan
Kelam...Ibu pertiwi memandang
Melupakan bangkai dalam kebenaran
Terbengkalai dalam perjuangan
Sadarkah mereka? Berfikirkah mereka?
Tunas muda, kian tulang punggung bangsa
T’lah melupakan kewajibannya
Sebagai insan berguna bagi bangsa dan negara
Tema : “Perilaku desktruktif/bertentangan dengan pendidikan karakter bangsa”
Sadarkah mereka? Berfikirkah mereka?
Tunas muda, kian tulang punggung bangsa
T’lah melupakan kewajibannya
Sebagai insan berguna bagi bangsa dan negara
Tema : “Perilaku desktruktif/bertentangan dengan pendidikan karakter bangsa”
Komentar
Posting Komentar